Skip to main content
Berita Kegiatan

Mengikuti Sosialisasi Penyusunan LKKL Semester I Tahun 2020 dan Penyelesaian Revaluasi BMN Tahun 2020

Dibaca: 0 Oleh 21 Jul 2020November 25th, 2020Tidak ada komentar
Mengikuti Sosialisasi Penyusunan LKKL Semester I Tahun 2020 dan Penyelesaian Revaluasi BMN Tahun 2020
#BNN #StopNarkoba #CegahNarkoba

Jumat, 17 Juli 2020 di Masing – masing Kantor Via Video Conference Dengan menggunakan media virtual atau melalui video conference KPPN Kupang, melaksanakan sosialisasi penyusunan LKKL Semester I Tahun 2020 dan Penyelesaian Revaluasi BMN Tahun 2020.

Pada kegiatan tersebut yang menjadi narasumber Tim dari KPPN Kupang yaitu kegiatan Sosialisasi Penyusunan LKKL Semester I Tahun 2020 Narasumbernya *Pak Dion dan Pak Adip sedangkan Narasumber untuk Penyelesaian Ravaluasi BMN adalah Pak Surya

Pada paparannya menyampaikan tentang cara penyusunan LKKL semester I Tahun 2020 serta cara Penyelesaian Revaluasi BMN Tahun 2020.

Pada vidcon tersebut, Kepala BNNK Rote Ndao yang di wakili oleh Kasubag Umum bersama dua orang Staf Keuangan BNNK Rote Ndao, mengikuti kegiatan tersebut dengan baik.

Tujuan dari kegiatan tersebut, agar para pegawai satker masing-masing dapat memahami Penyusunan LKKL Semester I dan Penyelesaian Revaluasi BMN Tahun 2020.

Kirim Tanggapan

made with passion and dedication by Vicky Ezra Imanuel